Reset Password Belajar Id, Mudah dan Singkat!

JAKARTA - Akun Pembelajaran merupakan akun elektronik yang memuat nama akun (user ID) dan akses masuk akun (password) yang diterbitkan oleh Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan dan dapat digunakan oleh peserta didik, pendidik, dan tenaga kependidikan sebagai akun untuk mengakses layanan/aplikasi pembelajaran berbasis elektronik.

Akun Pembelajaran ini dapat diperoleh dari operator sekolah tempat Anda bekerja.

Baca : Peluncuran Akun Belajar Id, Cara dan Tujuan Akun Belajar Id

Bagaimana jika lupa akun pembelajaran atau saat download tidak ada passwordnya? Ikuti langkah Reset Password Belajar Id, Mudah dan Singkat!

1. Siapkan user dan password kepala sekolah/TU 

2. Buka gmail.com dan masukan user password kepala sekolah/TU

3. Klik tanda ::: di sebelah kanan atas.


 

4.Pilih Admin

5. Klik Users Add or manage users

6. Pilih nama PTK yang akan direset



7. Silakan klik reset, 

8. Ada dialog reset, klik reset lagi

9. Copy password tersebut

Sekian, semoga bermanfaat...

Posting Komentar

Admin infodapodik tidak bertanggungjawab atas isi komentar yang ditulis. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator.

Lebih baru Lebih lama

Formulir Kontak