Cara Mencari Nomor UKG yang Terlupakan

Rifaus.NET - Info GTK mulai tanggal 1 Juli 2017 hanya akan bisa diakses oleh guru dan tenaga kependidikan jika sudah terdaftar disalah satu kelompok kerja guru/Kepala sekolah/pengawas. Akses info GTK di simpkb.id, loginnya menggunakan nomorUKG@guru.id

Karena banyak kesibukan/tidak mencatat/menyimpan nomor UKG, GTK seringkali lupa nomor UKGnya. Untuk mencari nomor UKG yang harus dilakukan adalah :

1. Buka https://app.simpkb.id/akun/ptk (link di akhir tulisan ini yang bisa diklik)
2. Ketik Nama GTK/No. Peserta UKG
3. Pilih Propinsi
4. Pilih Kabupaten
5. Klik Cari GTK


    Rifaus.NET mencoba mencari data GTK untuk propinsi Jawa Timur Kabupaten Gresik dengan nama Suyanto, maka Rifaus.NET menemukan semua data GTK atas nama Suyanto seperti  gambar di bawah ini.
Silakan klik alamat ini untuk mencari nomor UKG
https://app.simpkb.id/akun/ptk untuk mencari nomor UKG

Semoga bermanfaat

Posting Komentar

Admin infodapodik tidak bertanggungjawab atas isi komentar yang ditulis. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator.

Lebih baru Lebih lama

Formulir Kontak